HEARTS INSPIRATION

"KATA-KATA ADALAH SIHIR" - Kata mampu mempengaruhi seseorang untuk bersikap dan berperilaku sesuai dengan keinginannya. Kata-kata mampu memberikan inspirasi dan motivasi bagi siapapun yang mampu mencerna serta menimba inspirasi positif dengan menjalani kehidupan dengan setulus hati. Kata=kata mampu memberi pengaruh positif, dan juga bisa menyakiti perasaan.

Untuk menambah motivasi dan semangat, HATI INDONESIA berbagi inspirasi kehidupan melalui "HEARTS INSPIRATION" tentang kehidupan sehari-hari. Semoga HEARTS INSPIRATION dapat menjadi sumber inspirasi untk sahabat-sahabat HATI INDONESIA serta mengambil hikmah menjalni ujian dan cobaan kehidupan saat ini.

HEARTS INSPIRATION bisa dibagikan kepada siapapun dengan tidak diperjualbelikan. Semoga Kita mampu menjalani ujian dan cobaan kehidupan dengan sebaik-baiknya